Es Kweni
Bahan :
500 ml air matang
200 gr gula pasir
1 sdt garam
300 gr mangga kweni
¼ sdt pewarna kuning
1 sdt tepung maizena, larutkan dengan 50 ml air
Plastic es mambo/cetakan es loli
Cara Membuat :
1. Didihkan air,gula, pasir, garam, dan biji kweni, setelah mendidih, saring, angkat,sisihkan.
2. Rebus kembali air kweni, masukkan larutan tepung maizena, aduk rata masukkan mangga kweni. Aduk hingga mendidih angkat, dinginkan.
3. Tuang adonan ke dalam plastic es mambo/cetakan dalam. Simpan dalam frezer hingga mengeras.
No comments:
Post a Comment